STIFIn Brain Official
Cabang STIFIn No. 2 Terbaik
STIFIn Brain Official
Cabang STIFIn No. 2 Terbaik
Pertanyaan :
Bagaimana tips membaca bagi orang Feeling ?
Jawaban :
Jangan hanya sekedar inputnya saja yang diprogram, inputnya itu seperti memasukkan ilmu satu buku selama satu minggu tapi outputnya juga harus di program. Justru kodratnya orang Feeling itu kuatnya berada di delivery atau pada di bagian menyampaikan.
Maka agar semangat membaca buku selama satu minggu satu buku itu harus dipersiapkan. Untuk apa? Untuk mentraining, untuk mengajarkan orang lain, atau untuk menginspirasi orang lain.
Nah panggungnya untuk mengeluarkan ilmu mendelivery itu juga harus dipersiapkan, sehingga jika itu dipersiapkan kita jadi tahu bahwa menginput ilmu itu dalam rangka membagi ilmu. Dan jika itu dijaga Insyaallah akan stabil.
Baca Juga : Cara Belajar Feeling Extrovert Dan Introvert
Versi Vidionya : Bagaimana Tips Membaca Bagi Feeling ?