Tips Agar Tidak Mudah Bosan Untuk Sensing

137 views

Peluang Usaha Tes STIFIn

Tips Agar Tidak Mudah Bosan Untuk Sensing

Tips Agar Tidak Mudah Bosan Untuk Sensing

Pertanyaan :

Kenapa seorang Sensing extrovert sangat sulit menjalani kehidupan yang sesuai dengan list job yang sudah dibuat sendiri dan mudah bosan?

Jawaban :

Tips Agar Tidak Mudah Bosan Untuk Sensing

Orang Sensing itu memang aslinya atau alaminya justru harus menjadi orang yang patuh kepada list, orang yang bersedia melakukan secara berulang, orang yang kemudian deterministik. Kenapa anda mungkin akhirnya tidak patuh dengan list dan mudah bosan?

Karena dari list yang anda kerjakan secara berulang dan deterministik itu mungkin anda tidak mendapatkan hasil yang maksimal, anda tidak mengexciting dan tidak enjoy di bagian yang itu. karena jika misalnya orang Sensing melakukan sesuatu yang berulang dan dari berulang itulah kemudian dia akan mendapatkan hasil, kenyamanan, security, kepastian, dan tentu saja tidak ada alasan bagi dia untuk tidak patuh dengan list.

Karena untuk orang Sensing memang harus patuh dengan list dan terbiasa dengan melakukan aktivitas yang berulang. Seperti cara dia masuk kamar mandi apa yang pertama akan di lakukannya, rutinitas berulang seperti itu  biasa dan itu adalah orang Sensing.

Jika anda setiap hari masuk ke kamar mandi dan selalu berpikir bagaimana mengubah urutan, maka itu nanti akan membuat anda menjadi aneh, dan anda tidak akan menjadi orang Sensing. Dan berujung menjadi mengada-ada akhirnya, dan hal seperti itu justru banyak membuang energi untuk anda.

Baca Juga : Cara Menjadi Pribadi Yang Baik Untuk Sensing

Versi Vidionya : Tips Agar Tidak Mudah Bosan Untuk Sensing

Sekolah STIFIn Banner Promo

You may also like

Leave a Comment

error: Maaf Share Aja Ya, Jangan Di Copas
Ingin Jadi Psikolog Join Aja Promotor STIFIn