Cara Agar Tidak Mudah Putus Asa Menghafal Al-Qur’an

Cara Agar Tidak Mudah Putus Asa Menghafal Al-Qur’an

Pertanyaan :

Bagaimana cara agar tidak mudah putus asa ketika usaha & cara menghafal Quran untuk MK Si?

Jawaban :

Untuk MK Si anda tidak boleh melupakan kodrat atau panggilan alamnya bahwa orang sensing harus bekerja keras, bermain otot, berkeringat, dan harus mengulang-ulang dengan frekuensi yang sering agar anda bisa menghafal.

Nah kerja keras, bermain otot, berkeringat, tidak mudah lelah, dan bermain frekuensi itulah memang orang sensing yang harus seperti itu. Maka anda juga harus seperti itu jika anda ingin berhasil.

Baca Juga : Cara Agar Mudah Menghafal Untuk Sensing

Versi Vidionya : Cara Agar Tidak Mudah Putus Asa Menghafal Al-Qur’an Untuk Sensing

STIFIn Brain
STIFIn Brain

STIFIn Brain adalah platform edukasi yang menyajikan insight mendalam seputar kepribadian genetik berbasis teori STIFIn. Temukan tulisan-tulisan reflektif, praktis, dan aplikatif yang bisa membawa Anda lebih dekat dengan siapa diri Anda sebenarnya, sejak lahir.

Leave a Reply